Bahan lembut yang mudah dilipat agar sesuai dengan ukuran smartphone Anda.
Efisiensi sentuhan
Anda masih dapat menggunakan layar sentuh smartphone Anda.
Mudah dibuka/tutup
Sistem pengencangan yang praktis dan cepat.
Kemampuan produk untuk tersambung dengan alat lain
Dapat digunakan dengan semua smartphone hingga iPhone 6S Plus.
Komposisi / Saran
Pemandu latihan
Dengan DECATHLON COACH, Anda dapat mengukur KECEPATAN Anda, mengetahui JARAK yang telah Anda lalui, dan melihat RUTE GPS Anda: semua statistik mudah diakses. Aplikasi mobile GRATIS yang tersedia di AppleStore dan GooglePlay.