Sembunyikan filter
Filters 0
Sort by :
Filters 0
Hide filters
Filters 0
Urutkan:
Filters 0
  1. Rp 150.000
    Harga Rp 129.000
    -14%

    Tas Matras Yoga - Burgundy

    (5)
  2. Harga Rp 89.000

    Tas Matras Yoga - Abu-abu Gelap

    (6)
  3. Rp 150.000
    Harga Rp 119.000
    -20%

    Tali Matras Fitness Adjustable Universal

    (3)
  4. Rp 500.000
    Harga Rp 329.000
    -34%

    Matras Yoga XL 5 mm - Biru

    (2)
  5. Rp 400.000
    Harga Rp 299.000
    -25%

    Matras Yoga Ringan 8 mm - Burgundy

    (17)
  6. Rp 450.000
    Harga Rp 299.000
    -33%

    Matras Yoga Ringan 5 mm V2 - Biru

    (10)
  7. Rp 500.000
    Harga Rp 329.000
    -34%

    Matras Yoga Lembut XL 5 mm - Hijau

    (2)
  8. Rp 800.000
    Harga Rp 499.000
    -37%

    Matras Yoga Grip+ V2 3 mm - Biru Terang

    (2)
  9. Rp 900.000
    Harga Rp 549.000
    -39%

    Matras Yoga Grip+ V2 185 cm ⨯ 65 cm ⨯ 5 mm - Abu-abu

    (2)

Matras Yoga Terbaru: Pemilihan yang Tepat untuk Aktivitas Yoga Anda

Matras yoga, atau sering juga disebut yoga mat, adalah alas yang digunakan untuk melakukan latihan yoga. Matras ini memberikan penyangga yang nyaman dan stabil untuk tubuh Anda saat melakukan berbagai pose yoga.
Matras yoga tidak hanya memberikan kenyamanan saat yoga, tetapi juga membantu mencegah tergelincir dan melindungi lutut saat sedang posisi berlutut serta membantu mengindari cedera siku. Memiliki matras yoga yang tepat juga dapat meningkatkan pengalaman yoga Anda secara keseluruhan dan juga dapat digunakan untuk melakukan olahraga lain seperti senam, pilates, dan home workout.

Apa yang Harus Diperhatikan Saat Memilih Matras Yoga?

Beberapa faktor penting yang perlu dipertimbangkan saat memilih matras yoga termasuk ketebalan, tekstur permukaan, bahan pembuatan, dan harga.

  1. Ketebalan Matras

    Ketebalan matras yoga memengaruhi kenyamanan dan penyangga yang diberikan saat Anda berlatih yoga. Matras yoga dengan ketebalan 3-5 mm umumnya nyaman bagi kebanyakan orang, sementara matras dengan ketebalan 8 mm atau 10 mm cocok untuk mereka yang mencari penyangga tambahan.

  1. Tekstur Permukaan

    Permukaan yoga mat anti slip penting untuk terhindar dari risiko tergelincir saat melakukan pose yoga yang dinamis terlebih ketika anda sedang berkeringat. Pastikan Anda memilih matras dengan tekstur permukaan yang nyaman dan memberikan cengkeraman yang baik saat dipakai.

  1. Bahan Pembuatan

    Matras yoga terbuat dari berbagai bahan, termasuk PVC, TPE, dan NBR. Matras yang terbuat dari bahan TPE terbilang lebih ramah lingkungan, sementara matras berbahan PVC biasanya lebih tahan lama dan tidak mudah rusak. Pilihlah bahan premium yang sesuai dengan preferensi dan nilai yang Anda prioritaskan.

Rekomendasi Matras Yoga yang Bagus

  1. Matras Yoga XL 5 mm
  2. Merupakan adalah solusi ideal bagi mereka yang bertubuh tinggi dan membutuhkan lebih banyak ruang untuk berpose. Terbuat dari 100% Elastomer Termoplastik Berbusa, matras ini ringan dengan berat 960 g, mudah dibawa ke sesi yoga di rumah atau studio dengan bantuan talinya. Keunggulan matras ini terletak pada daya cengkeramannya yang cocok untuk segala gaya yoga, serta kepadatan yang dirancang untuk mendukung postur optimal selama melakukan pose keseimbangan. Matras ini juga memiliki garis diskret untuk membantu meluruskan posisi. Cara membersihkan matras yoga juga cukup mudah hanya dengan dengan kain lembut dan air sabun serta penggunaan semprotan minyak esensial untuk penyegaran.

  1. Matras Yoga 8 mm
  2. Pilihan sempurna untuk pengalaman gentle yoga yang nyaman dan mendukung. Memiliki ketebalan 8 mm, matras ini memberikan bantalan optimal untuk kenyamanan dan relaksasi selama latihan. Terbuat dari 100% Polivinil Klorida, matras ini memiliki daya cengkeram yang baik di lantai, dirancang khusus untuk gentle yoga seperti hatha, restoratif, prenatal, dan nidra. Ringan dan mudah dibawa ke mana saja berkat tali yang dilengkapi dan juga sangat mudah digulung, sementara perawatannya pun tidak ribet hanya dengan mencucinya menggunakan kain lembut dan air sabun. Matras Yoga ini mencerminkan komitmen tim desain untuk menciptakan produk yang ramah lingkungan dan memenuhi harapan semua praktisi yoga, dari pemula hingga instruktur, dengan semangat yang sama menuju keseimbangan dan kebahagiaan dalam setiap latihan.

Mengapa Memilih Decathlon untuk Matras Yoga Anda?
Decathlon Indonesia adalah destinasi terpercaya Anda untuk matras yoga yang mengutamakan kenyamanan dan performa. Koleksi matras yoga kami diuji dengan cermat untuk memastikan daya tahan dan fungsionalitas, memungkinkan Anda berolahraga dengan percaya diri dan gaya. Tingkatkan pengalaman yoga Anda dengan Decathlon dan rasakan perbedaannya setiap gerakan!